Pages

Sabtu, 30 November 2013

Pengertian Software dan Macam-macam Software



Kali ini,kita akan sedikit membhas tentang software dan macam-macamnya..

Software atau perangkat lunak merupakan sekumpulan data yang diformat dan disimpan secara digital yang akan dijalankan pada sebuah perangkat teknologi seperti computer dan gadget. Sebuah software biasa kita kenal dengan program ditujukan untuk mengolah perintah dan masalah yang kita inputkan pada sebuah perangkat teknologi.
Sebuah system yang mengatur kerja dari sebuah alat pasti disisipi oleh program. Program inilah yang mengatur dan membagi perintah pada perangkat keras sehingga mampu dijalankan dan beroperasi. Software menurut penggunaan dan fungsinya dibagi menjadi beberapa jenis diantaranya:
-           Operating Sistem Software (Sistem Operasi)
-          Application software ( Perangkat lunak aplikasi)
-          Utility Software
-          Database Software (Perangkat lunak Data)

0 komentar:

Posting Komentar